Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Panduan Penerimaan Peserta Didik Baru Lampung Tengah Tahun 2023



Halo anak-anak generasi pencerah bumi dimanapun kalian berpijak, calon murid SD dan SMP sudah siap daftar ke sekolah favorit kalian ?
Sebelum eksekusi, siapkan dulu 
  • NISN
  • Email Aktif
  • Photo Profil
  • Berkas-berkas Pendaftaran
  • No Handphone
  • Data Sudah Sesuai Antara Akte, KK dan Sekolah.

Berikut Panduan Pendaftaran PPDB Tahun Pelajaran 2023 / 2024



Ada Apa Saja Di File Ini ?

Dalam file tersebut terdapat daftar isi tentang ;
  • Registrasi calon peserta PPDB untuk siswa lulusan TK/PAUD/RA & SD/MI
  • Registrasi calon peserta PPDB untuk calon peserta belum sekolah
  • Mengunggah dokumen persyaratan PPDB daring
  • Mendaftar PPDB jalur afirmasi
  • Mendaftar PPDB jalur zonasi
  • Mendaftar PPDB jalur mutasi kerja orang tua/wali
  • Mendaftar PPDB jalur prestasi
  • Mendaftar PPDB sekolah swasta
  • Informasi pendaftaran dan layanan aduan PPDB 2023/2024

Bagaimana Cara Daftar Kak ?

Sebelum log in, pastikan kalian sudah mendaftar untuk pembuatan akun masing-masing. 
Untuk mulai DAFTAR membuat akun, silahkan daftar di https://ppdb.disdikbud.lampungtengahkab.go.id/web/register atau KLIK DISINI BESTIE

Bagaimana Cara Login Kak ?

Setelah berhasil mendaftar untuk membuat akun, saatnya log in menggunakan username (NISN/NIK) dan password (Tanggal Lahir) yang telah dibuat tadi, lengkapi profil, photo dan alamat, silahkan login di https://ppdb.disdikbud.lampungtengahkab.go.id/web/login atau KLIK DISINI BESTIE


Kapan PPDB Dibuka Kak ?

Klik Untuk Gambar HD dan Besar



Catatan Bestie
  • Email boleh pakai berdomain akhiran @sd.belajar.id atau @gmail.com
  • Masukkan NPSN 69767792
  • Login menggunakan NISN/NIK dan Tanggal Lahir
Lainnya yang kalian cari ;
Info akan diupdate setiap harinya.

Posting Komentar untuk "Panduan Penerimaan Peserta Didik Baru Lampung Tengah Tahun 2023"